7 May 2010

Aqiqah Dija

tanggal 2 mei kemaren, Kami mengadakan Syukuran Aqiqah buat Khadijah sekaligus pengajian 40hari wafatnya Kak Noni, Ibunya Khadijah. Karena ini merupakan moment penting, debut Khadijah pertama kali... jadi Khadijah harus tampil cantik dong...

Tentu saja Tante Elsa mendandani Khadijah dengan gaun warna kuning...
yang kemudian mendapatkan serangan protes dari beberapa pihak, termasuk Ayahnya Khadijah, karena aku sudah meracuni putrinya dengan virus kuning.
"Dasar Elsa, semuanya jadi serba kuning!"

So, here we are...
Enjoy The Yellow Aqiqah pictures!



Semoga Khadijah menjadi anak yang sholikhah, lurus jalannya... kuat imannya, berlimpah rizkinya, selalu dihujani cinta dari orang di sekitarnya... dan senantiasa dalam lindungan Allah.